MALAM

 








Selamat datang di Lintang Indonesia. Di bawah ini adalah salah satu puisi dari peserta Lomba Cipta Puisi Tingkat Nasional Net 24 Jam. Puisi ini lolos seleksi pendaftaran dan dibukukan ke dalam buku yang berjudul,"Lembayung". Klik link di bawah ini untuk informasi lomba: 

https://www.lintang.or.id/2021/10/lomba-cipta-puisi-tingkat-nasional-net.html


Selamat Menikmati puisi di bawah ini:


 "MALAM


Dinginnya malam itu.

Hatiku yang ragu.

Mataku yang banjir air mata.

Bibirku yang kaku terbungkam tanpa kata.

Bersama dengan itu.

Telingaku menagkap suara lagu lama kita.

Otakku merespon bentuk ingatan tentang kenangan yang perna ada.

Dan aku yang sudah berserah, ditampar rindu yang tak menemukan jalan pulang.

Dipekatnya malam itu inilah keresahanku yang kutulis tanpa ragu.

Dan tanpa jawab untuk mengakhiri semuanya.



Kata “tidak”

Tak lama ku bertemu dengannya.

Tapi hati ini merasa sepi.

Angin berhembus sepoi-sepoi.

Seakan angin itu membisikiku.

Dalam hatiku berkata dan memendam rasa.

Namun tak bisa ku utarakan.

Hanya kata “pantaskah” yang ada di dalam pikiranku.

Tapi aku tidak boleh diam.

Ini membuatku menjadi gila.

Aku coba mengucap isi hatiku.

Apa boleh buat dia bilang, tidak.



          Inginku

Di waktu yang senggang.

Ku luangkan untuk belajar menggapainya.

Dengan sungguh-sungguh dan tekat yakin.

Aku pasti bisa, dalam pikiranku.

Dari semua yang ku tahu.

Tibalah hari yang ku tunggu.

Pada jam, menit, detik yang membuatku gelisa.

Tapi aku harus bisa menggapainya.

Ku coba menjawab satu per satu.

Dalam hatiku ”bismillah” dengan hasil yang bagus.

Hasil penggumuman itu pun datang.

Dan akhirnya aku diterima. 

Nangis bercucuran air mata.

Berterima kasih tanpa kata-kata.

Kepada Tuhan dan orang tua.









NAMA : ADITYA RESTU AGUSTIN

ALAMAT : Jalan balai desa Kemantren Rt 03 Rw 01 kec Tulangan kab Sidoarjo

No. hp : 0899 0450 905"


Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.