Syukur

 


Selamat datang kembali di Lintang Indonesia, ini adalah puisi salah satu peserta Lomba Cipta Puisi Tingkat Nasional Lombaterbaru x infolombapuisi Deadline 1 Oktober. Puisi ini salah satu dari sekian banyak puisi yang dibukukan ke dalam buku yang berjudul, "Fantasy".

Untuk informasi lengkap lomba ini silakan klik di sini

Cover Buku Fantasy


Selamat menikmati puisi di bawah ini:



Syukur


Terkadang kita lupa untuk mensyukuri hal hal yang besar... 

Bagaimana hal hal kecil... 

Mungkin tak terpikirkan sama sekali...

Apa kita pernah memperhatikan betapa indahnya alam ini.. 


Mentari yang memancarkan cahaya kuning keemasan..

Burung-burung berkicau bersahut-sahutan..

Ranting pepohonan yang menari bersama hembusan angin..

Bagi sebagian orang itu hanyalah angin lalu..

Berfikirlah, tidak semua orang dapat merasakan itu semua..


Terkadang kita membenci apa yang kita miliki...

Terkadang pula kita mengeluh dengan apa yang kita jalani...

Pernahkah kita berfikir, hidup bukan hanya untuk mengeluh.. 

Hidup bukan hanya untuk membenci..


Apa kita pernah berfikir.. 

Mungkin saja apa yang kita benci.. 

Apa yang kita tidak sukai..

Jauh diluar sana seseorang sangat mengiginkannya..


Hidup bukanlah tidak adil.. 

Setiap orang memiliki bagiannya masing masing...

Syukurilah setiap bagian yang kita miliki...

Karena hidup akan lebih adil jika kita bersyukur dengan apa yang kita miliki.."


Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.