NEGERI YANG KURINDUKAN

 





Cover buku


Selamat datang di Lintang Indonesia. Di bawah ini adalah salah satu puisi dari peserta Lomba Cipta Puisi Tingkat Nasional Lombaterupdate x Infolombapuisi Deadline 14 Oktober. Puisi ini lolos seleksi pendaftaran dan dibukukan ke dalam buku yang berjudul,"Selembut Salju"


Selamat Menikmati puisi di bawah ini:


 """NEGERI YANG KURINDUKAN""


Puluhan tahun silam

Negeri ini merakit perahu yang besar

Tumpahan darah mengiringi perjuangan

Oh,negeri yang kurindukan


Perahu yang dari dulu berlayar

Ditengah arungan ombak kegelapan

Namun, semangat pejuang tak akan pudar

Masih membara,membara di dalam diri


Tapi,itu dulu

Sekarang negeri ini

Terdampar di tengah ombak kegelapan

Dimana semangat itu?


Pemuda di cerkam dalam pergaulan

Keadilan mulai terlempar ke dalam jurang

Kemiskinan melahap habis para rakyat

Kemana negeri itu?


Impian yang masih diambang ambang

Kesejahteraan yang masih terbenam

Namun,roda akan berputar

Keadilan pasti kita dapatkan


Karya: Naswiranda Arzulfakar


"


Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.