Bungahku Sendiri

 


Selamat datang kembali di Lintang Indonesia, ini adalah puisi salah satu peserta Lomba Cipta Puisi Tingkat Nasional Lombaterbaru x infolombapuisi Deadline 1 Oktober. Puisi ini salah satu dari sekian banyak puisi yang dibukukan ke dalam buku yang berjudul, "Fantasy".

Untuk informasi lengkap lomba ini silakan klik di sini

Cover Buku Fantasy


Selamat menikmati puisi di bawah ini:



Bungahku Sendiri


Perlukah minta maaf untuk menyendiri

Tidaklah perlu

Bebas tak terbatas namun sunyi

Tak ada lagi kenestapaan

Apalagi karam didarat

Aku bungah sendiri

Disaat Sabtu malam

Dikekang sunyi yang telah menjiwa

Terjerumus keheningan kala berhaluan

Kala malam lelapku

Tergilas lelah yang ku tak mau

Enyahlah kau lelah


                     Banyumas,10 September 2021"


Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.