Puisi RINDU DIBULAN KELABU


Selamat datang kembali di Lintang Indonesia, ini adalah puisi salah satu peserta Lomba Cipta Puisi Tingkat Nasional Lombaterbaru x infolombapuisi Deadline 1 Oktober. Puisi ini salah satu dari sekian banyak puisi yang dibukukan ke dalam buku yang berjudul, "Fantasy".

Untuk informasi lengkap lomba ini silakan klik di sini

Cover Buku Fantasy


Selamat menikmati puisi di bawah ini:



 "RINDU DIBULAN KELABU


Kabut rindu sekarang menghalani pemandanganku

Sampai kapanpun aku siap jatuh kepelukanmu

Hanya saja..

Karena waktu aku ragu

Karena jarak aku terganggu

Tapi kenapa ia datang dibulan kelabu??

Tak pernah meihat waktu 

Hingga aku mulai kesal dengan kata itu


Oh sungguh..


Bulan kelabu itu menyiksa batinku

Tiada waktu untuk bertemu

Andai jarak bisa kurayu

Begitupun dengan waktu

Tapi mereka tak ingin diganggu

Dan mereka  acuhkan permintaanku


Sungguh gelap bulan kelabu

Tanpa ada cahaya untukku

Hanya satu pintaku di bulan kelabu ini

Yaitu dapat bertemu denganmu


 


 


 


 


2.TAK BERJUDUL

Oleh: Sahila Putri Nazwa Qolbi


Isaknya terdengar lagi

Butiran air pun tak dapar dibendung

Sesak rasanya

Berlari saat terjatuh


Awalnya terbang ke atas awan

Hingga akhirnya jatuh ke dasar jurang

Perjuangan yang tanpa henti

Tapi tetap tak dihargai


Susah payah untuk bangkit

Tapi dijatuhkan lagi

Terimakasih..

Atas semua rasa yang kau ajarkan

"


Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.