Bumi Rusak


Selamat datang kembali di Lintang Indonesia, ini adalah puisi salah satu peserta Lomba Cipta Puisi Tingkat Nasional Lombaterbaru x infolombapuisi Deadline 1 Oktober. Puisi ini salah satu dari sekian banyak puisi yang dibukukan ke dalam buku yang berjudul, "Fantasy".

Untuk informasi lengkap lomba ini silakan klik di sini

Cover Buku Fantasy


Selamat menikmati puisi di bawah ini:



 "Bumi Rusak 


Tidak perlu ditonton 

Dibioskop maupun TV 

Tidak lagi menjadi Ilusi

Dalam imajinasi dan kreativitas


Kini bukan lagi ditonton

Namun dirasakan, 

hingga menyebabkan

Banyak air mata


Tidak lagi, hanya dibuat dalam flim

Tetapi, nampak depan mata

Bukan lagi menjadi penikmat flim

Melainkan menjadi pengrasa akan kepahitan


Bumiku Rusak ....


Bila dipikir, semua terjadi

Bukan semata secara kebetulan

Tetapi, banyak manusia 

Rakus yang tidak peduli dengan bumi ...


Bumiku Rusak ....


Pasti ada sebabnya

Yang membuat sang maha cipta murka

Yang membuat sang maha cipta memberikan peringatan 


Bumiku Rusak


Kerakusan sang para tikus

Menjadikan banyak korban

Kelaparan, kemiskinan, pengangguran.

Dicekiknya dengan amat kuat 

Membuat korban tak bisa mendelik


Bumiku Rusak ...


Siapakah yang salah?

Tentu manusia yang enggang bersyukur

Dan membangkang sang pencipta ...


Bumiku sayang ... Bumiku malang ...


#Renifitrani"


Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.