
Puisi di bawah ini adalah puisi peserta lomba cipta puisi tingkat nasional. Puisi ini telah lolos kurasi dan akan diterbitkan dalam buku yang berjudul,"Find It"
Langit Ikut Bersedih
Langit malam yang indah
di hiasi bintang dan bulan
Angin berhembus hujan mulai menerpa dedaunan mulai berjatuhan
Angin yang berhembus begitu kencang
mengingatkan ku dengannya
Malam itu
Dia dengan Suara parau mengatakan
Aku akan baik-baik saja
Kemudian ia tersenyum
Lalu mengatakan ""Aku ingin tidur""
Tapi mengapa? sampai saat ini ia belum kunjung juga bangun
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.